CintaNya kepadaku jauh lebih dulu ada, dibandingkan cintaku kepadaNya, dan Dia sudah menemukanku, sebelum aku mencariNya (Abu Yazid Al-Bustami qs)

4 Agu 2012

Salah satu Wasiat Sayyidina Imam Husein as






Ibadah para pedagang, hamba dan orang merdeka


“Sebagian orang menyembah Allah karena ingin mendapatkan sesuatu. Ibadah ini adalah ibadah para pedagang. Sebagian yang lain menyembah Allah karena takut. Ibadah ini adalah ibadah para hamba sahaya. Dan sebagian kaum menyembah Allah karena hanya ingin bersyukur (kepada-Nya). Ibadah ini adalah ibadah orang-orang yang merdeka. Dan ini adalah ibadah yang paling utama”.


( Sayyidina Imam Husein as)


..mari kita renungkan sama sama, tingkat Ibadah kita sampai dimana??? Ibadah mengharap Surga, takut Neraka apa karena betul betul mencintaiNya??
Comments
0 Comments

Tidak ada komentar: